Sosialisasi Nasional Pengajuan Upaya Hukum Kasasi/pk Secara Elektronik


Bertempat di Ruang Media Center Pengadilan Negeri Ponorogo, Wakil Ketua bersama jajaran dari Pengadilan Negeri Ponorogo mengikuti kegiatan Sosialisasi Nasional Pengajuan Upaya Hukum Kasasi/PK Secara Elektronik secara daring dari Satuan Kerja masing masing.